Kamis, 03 November 2016

KIRAB OBOR PEMUDA YANG DI GELAR DISPORA MERAUKE DALAM RANGKA PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE-88

Kegiatan Kirab Obor Pemuda di harapkan tetap semngat karena dengan kirab obor menandakan semangat pemuda tetap terpatri di hati Sanubvari di hati setiap pemuda Mearuke
hal itu di katakan Kepala Dinas dan Olahrag Kabupate Merauke THOBIAS WALLONG pada kegiatan Kirab Obor Pemuda memperingati hari Sumpa Pemuda ke-88 tahun 2016
Menurut THOBIAS WALLONG kegiatan Kirab Obor Pemuda akan menjadi agenda setiap tahun DISPORA Merauke karena antusias pemuda dalam mengikuti Kirab Obor sangat luar biasa sehingga dengan peringatan hari Sumpah Pemuda tahun ini menjadi Momentum yang tepat bagi pemuda untuk merekleksi sejauh mana peran  pemuda dalam pembangunan
Ditambahkan Kirab Obor Pemuda dengan mengambil star dari Gor Hiad sai Mearuke jln Prajurit,jln TMP,jln Trikora hingga ke Tugu Pepera dan di lakukan estafet peserta Kirab Obor menuju Taman mandala Merauke di lanjutkann dengan hiburan tarian kreasi dan seni para Pemuda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar